Fatayat NU Kukar Diharapkan Jadi Motor Penggerak Perempuan dalam Pembangunan
Advetorial
TENGGARONG, Afiliasi.net — Bupati Kutai Kartanegara (Kukar), Edi Damansyah, menghadiri Hari Puncak Peringatan Hari Lahir (Harlah) Fatayat Nahdlatul Ulama (NU) ke-75 yang digelar di Pendopo Odah